sumberterpecaya.com
No Result
View All Result
Friday, January 27, 2023
  • Berita
    • Nasional
    • Regional
    • Megapolitan
    • Global
  • Viral
  • Tren
  • Money
  • Kesehatan
  • Bola
  • Edukasi
  • Tekno
  • Olahraga
  • Opini
sumberterpecaya.com
  • Berita
    • Nasional
    • Regional
    • Megapolitan
    • Global
  • Viral
  • Tren
  • Money
  • Kesehatan
  • Bola
  • Edukasi
  • Tekno
  • Olahraga
  • Opini
No Result
View All Result
sumberterpecaya.com
No Result
View All Result
Home Kesehatan

2 Manfaat Yoga dalam Menjaga Kesehatan Jantung

by admin
January 15, 2023
in Kesehatan
0
2 Manfaat Yoga dalam Menjaga Kesehatan Jantung
153
SHARES
1.9k
VIEWS
Bagikan via Whatsapp

KOMPAS.com – Menjaga kesehatan jantung perlu kita lakukan untuk mencegah berbagai macam penyakit kardiovaskular.

Diketahui, penyakit kardiovaskular seperti serangan jantung, jantung koroner, aritmia, hingga stroke, dapat menyebabkan kematian dini dan mendadak.

Salah satu cara menjaga kesehatan jantung adalah olahraga rutin, terutama latihan kardio. Menariknya, penelitian terkini menyebutkan bahwa senam yoga juga dapat dijadikan alternatif agar jantung tetap sehat.

Simak penjelasan berikut untuk mengetahui kaitan antara senam yoga dengan kesehatan jantung.

Manfaat yoga dalam menjaga kesehatan jantung

Yoga umumnya bertujuan meningkatkan kekuatan otot, menjaga keseimbangan tubuh, dan melatih kelenturan tulang belakang.

Dilansir dari Health.com, penelitian yang diterbitkan Canadian Journal of Cardiology pada Desember 2022 membuktikan bahwa yoga juga dapat membantu menjaga kesehatan jantung, bahkan pada penderita hipertensi.

Hasil penelitian itu menunjukkan bahwa melakukan senam yoga selama 15 menit sebelum latihan kardio atau aerobik dapat menjaga kesehatan jantung dengan 2 manfaatnya yaitu:

  1. Menurunkan tekanan darah sistolik atau tekanan saat jantung memompa darah ke seluruh tubuh.
  2. Menurunkan atau menstabillkan detak jantung istirahat (jumlah detak jantung per menit saat tubuh dalam kondisi istirahat) penderita hipertensi atau tekanan darah tinggi.

Senam yoga bahkan diklaim lebih bermanfaat dibandingkan stretching atau latihan peregangan selam 15 menit pada orng dewasa dengan diagnosis hipertensi.

Ya, yoga bisa menjadi alternatif olahraga untuk orang dewasa sehat, maupun penderita hipertensi atau tekanan darah tinggi.

Anda bisa memulai latihan yoga secara mandiri di rumah dengan melihat video pakar olahraga di YouTube atau mengikuti kelas yoga di pusat kebugaran.

Cara lain untuk menjaga kesehatan jantung

Selain olahraga seperti kardio, aerobik, dan senam yoga, ada beberapa cara lain untuk menjaga kesehatan kardiovaskular, yaitu:

Dikutip dari WebMD, merokok tembakau atau vape sama-sama membahayakan jantung, terutama memicu serangan jantung.

Asap rokok juga berbahaya bagi perokok pasif karena darah yang terpapar kandungan asap rokok cenderung menjadi lebih kental dan memicu penyumbatan pada pembuluh darah.

Pola makan yang mengandung lemak jenuh dapat memicu masalah jantung dan sindrom metabolik. Karena itu, kita perlu memperbaiki pola makan demi menjaga kesehatan jantung.

Beberapa makanan yang baik untuk kesehatan jantung adalah:

  1. Ikan salmon: mengandung lemak tak jenuh atau omega-3 untuk mencegah penumpukan plak, aritmia, dan menurunkan trigliserida.
  2. Biji-bijian utuh: bersifat protektif terhadap risiko penyakit jantung.
  3. Sayuran hijau: mengandung antioksidan yang disebut karotenoid untuk melawan senyawa yang berpotensi mengganggu kesehatan jantung.

Obesitas atau kelebihan berat badan dapat memicu penyakit jantung koroner.

Dikutip dari laman resmi Kementerian Kesehatan, penderita obesitas mempunyai risiko penyakit jantung koroner sampai empat kali lebih tinggi dibandingkan pemilik berat badan normal.

Penyakit jantung sering disebut sebagai silent killer karena datang dengan tiba-tiba dan sering langsung menyebabkan kematian atau efek buruk lainnya.

Kendati demikian, kita dapat memperbaiki pola makan dan menerapkan gaya hidup sehat untuk menjaga kesehatan jantung.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram “Kompas.com News Update”, caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

#Manfaat #Yoga #dalam #Menjaga #Kesehatan #Jantung

Klik disini untuk lihat artikel asli

Tags: -cara menjaga kesehatan jantungmanfaat yogamanfaat yoga untuk kesehatan jantungmenjaga kesehatan jantungsenam yoga untuk jantung
Previous Post

Polisi Tangkap 72 Remaja di Kota Tangerang yang Diduga Berencana Tawuran Usai Pesta Miras

Next Post

Ricky Rizal Berharap Dituntut Bebas di Kasus Brigadir J

Next Post
Ricky Rizal Berharap Dituntut Bebas di Kasus Brigadir J

Ricky Rizal Berharap Dituntut Bebas di Kasus Brigadir J

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Lifestyle

  • Lifestyle
Kolaborasi Compass dan #FR2 untuk Year of the Rabbit 2023
Lifestyle

Kolaborasi Compass dan #FR2 untuk Year of the Rabbit 2023

by admin
January 26, 2023
0

KOMPAS.com - Memperingati tahun baru Imlek 2023, Compass dan streetwear brand asal Jepang, #FR2, kembali berkolaborasi untuk meluncurkan koleksi spesial...

Read more
9 Penyebab Haid Terjadi Sebulan 2 Kali

9 Penyebab Haid Terjadi Sebulan 2 Kali

January 25, 2023
5 Minuman untuk Kendalikan Kolesterol Jahat

5 Minuman untuk Kendalikan Kolesterol Jahat

January 24, 2023
5 Variasi Push up untuk Memperkuat Tubuh Bagian Atas

5 Variasi Push up untuk Memperkuat Tubuh Bagian Atas

January 23, 2023
14 Seri Manga Terpopuler Sepanjang Masa, Wajib Baca

14 Seri Manga Terpopuler Sepanjang Masa, Wajib Baca

January 22, 2023
  • Home
  • Iklan
  • Contact Us
  • Privacy & Policy
sumberterpecaya.com

© 2020 sumberterpecaya.com

No Result
View All Result
  • Berita
    • Nasional
    • Regional
    • Megapolitan
    • Global
  • Viral
  • Tren
  • Money
  • Kesehatan
  • Bola
  • Edukasi
  • Tekno
  • Olahraga
  • Opini

© 2020 sumberterpecaya.com